Komoditas sayuran dari Aceh Foto by: Na |
Harga sayuran di Aceh masih tergolong menguntungkan di bandingkan Propinsi Sumatera Utara, oleh sebab itu beberapa sayuran khususnya dari dataran tinggi di pasok oleh Sumatera Utara (Brastagi) misalnya Tomat Medan, wortel dan lainnya, sedangkan dari dataran tinggi Aceh seperti wortel, kol, kubis dan lainnya.
Harga masih tergantung kualitas dan kuantitas barang yang masuk ke kota Banda Aceh secara umum harga komoditas sayuran di BAnda Aceh harga antara komoditas Medan dan Aceh berbeda harga antara 1000 - 4000 rupiah, sebagai contoh : Tomat dari Takengon/ bener meriah Rp 4000/kg sedangkan dari Brastagi Rp 5000 - 6000 /kg. kadangkala pedagang memilah barang komoditas tadi jika hasil panen dari takengon sayuran berkualitas bagus mereka akan mengakui dari Medan sehingga harganya bisa dinaikkan.
Disini peran dari masyarakat dan pemerintah untuk dapat mengontrol mutu dan kualitas sehingga pedagang tidak dapat seenaknya menaikkan harga , dimana petani sebagai produser harusnya yang lebih mendapatkan hak harga pasar yang stabil agar mereka dapat bertahan sebagai produser komoditas sayuran
Tidak ada komentar:
Posting Komentar